Pembekalan dan Pelepasan Calon Wisudawan/wati Periode III Tahun Akademik 2017/2018
Calon Wisudawan/wati Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora yang memperoleh predikat terbaik sejumlah 1 orang yakni dari Prodi Psikologi” tutur Dra. Tri Agustin Nugraheni Ka Subbag PAK dalam sambutannya mewakili Wakil Dekan III (02/05). Mahasiswa yang mendapat predikat terbaik dari Mahasiswa Psikologi ialah Syarifah Aini yakni dengan masa studi 4 tahun 4 bulan 17 hari dengan IPK 3,72.....